Berbagai Perubahan pada Awal Kehamilan Seorang Ibu

PERUBAHAN FISIK
Seorang calon ibu akan mengalami berbagai perubahan fisik, diantaranya: mudah lelah, pusing, tidak enak badan, mual dan muntah, perut tidak nyaman, serta perubahan bentuk payudara. Semua perubahan fisik ini terkadang membuat diri tidak nyaman dan kesal.

PERUBAHAN EMOSIONAL
1. Merasa Senang
Perasaan ini sangatlah umum dialami oleh banyak wanita hami. Mengapa? Karena mulai sekarang seorang calon ibu memiliki tanggung jawab baru sebagai calon ibu. Di dalam perut seorang calon ibu terdapat sosok janin yang hidup, tumbuh, dan sedang berkembang.
2. Merasa Kesal
Perubahan fisik yang membuat merasa tidak nyaman, biasanya sering membuat kesal.
3. Bingung
Merasa bingung tentang apa yang perlu dilakukan dan dipersiapkan adalah perasaan yang sangat wajar dialami oleh sebagian besar wanita hamil.
4. Merasa Cemas
Terkadang calon ibu juga merasa cemas dan khawatir apakah calon ibu dan janin bisa melalui tahapan ini dengan lancar. Seorang calon ibu pun seolah-olah

1 Comments

  1. numpang promote ya min ^^
    Bosan tidak tahu mau mengerjakan apa pada saat santai, ayo segera uji keberuntungan kalian
    hanya di D*E*W*A*P*K
    dengan hanya minimal deposit 10.000 kalian bisa memenangkan uang jutaan rupiah
    dapatkan juga bonus rollingan 0.3% dan refferal 10% :)

    ReplyDelete
Previous Post Next Post